Detail UMKM

Judul
BUMDes Sumber Kahuripan
Deskripsi
BUMDes Sumber Kahuripan merupakan salah satu Badan Usaha Milik Desa di Desa Cikahuripan Kecamatan Cisolok Kabupaten Sukabumi Provinsi Jawa Barat. Dengan Produk Unggulan Olahan Ikan Abon Ikan Tuna dengan Merk "NELAYAN" yang didedikasikan untuk para Nelayan Kecil di Desa CIkahuripan.
Selain Produk Abon BUMDes Sumber Kahuripan juga memiliki sebuah Aplikasi Pembayaran Online dengan nama JaroPay yang diambil dari penamaan Kepala Desa yakni Jaro dan Pay adalah alat pembayaran.
untuk informasi lebih lanjut bisa mengunjungi website kami di www.sumberkahuripan.com